Posts

Showing posts from June, 2011

Apa Makna Tahi Lalat di Tubuhmu...???

Image
Tahi lalat sekilas memang kelihatan seperti “pemanis” atau aksesoris yang menempel di wajah atau badan kita. Namun percaya atau tidak, ternyata letak tahi lalat di tubuh kita ada hubungannya dengan kepribadian seseorang. Coba periksa beberapa letak tahi lalat di bawah ini, mungkin ada kemiripan dengan anda. SEPUTAR WAJAH - Alis sebelah kanan: memiliki gambaran pribadi yang banyak memikul beban. Orang seperti ini gampang terkena stres. - Ailis sebelah kiri: menandakan Anda seorang yang egois, mau menang sendiri dan sering kali tidak peduli terhadap kesulitan orang lain. - Hidung: Anda disukai banyak orang. Anda juga bukan orang yang pelit. Rezeki Anda terbilang berlimpah.

Akibat Putus Cinta, Pria Lebih Trauma..?

Image
Waahh...bener ga niih...?? Perasaan pria yg lebih mengedepankan logika,ternyata bisa sensitif disaat putus cinta yaah..?? Marii kita tinjau..^_^ LAKI-LAKI ternyata lebih sensitif ketika berhadapan dengan akhir sebuah hubungan cinta. Penelitian menemukan di awal usia dua puluhan lelaki yang mengalami hubungan pasang surut ataupun putus cinta tampak lebih traumatis ketimbang perempuan. Ini disinyalir karena selain dengan pasangannya, laki-laki cenderung tidak memiliki kedekatan dengan orang lain. Berbeda dengan perempuan yang umumnya juga dekat dengan teman dan keluarga yang selalu mendukung dan selalu bisa diandalkan ketika mereka mengalami kegagalan hubungan. Faktor inilah yang membuat mereka lebih kuat.

Survei : Kaum Muda Jarang Salat Lima Waktu..!

Image
Sudah selayaknya,sbg umat muslim,harus menunaikan kewajiban kita untuk shalat 5 waktu. Tp,biasanya masjid2 hanya berisi kaum bapak atau ibu. Kemana kaum pemudanya...??? Menteri Agama Suryadharma Ali merasa prihatin dengan temuan hasil survei Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang menyebutkan kaum muda Islam Indonesia yang melaksanakan salat lima waktu hanya sedikit. “Ini merupakan warning. Karena itu, para orangtua dan guru-guru untuk mendorong anak-anak muda generasi melaksanakan salat lima waktu karena bagaimana pun salat ini merupakan kewajiban,” papar Suryadharma di Kantor Kemenag, Jakarta, Rabu (15/6) sore.

! Terlanjur Bunuh Diri, eh, Kiamat Batal !

Image
Ada-ada aja niih kejadian.. RUSIA (Pos Kota) – Seorang gadis Rusia berusia 14 tahun, bunuh diri, karena takut akan ramalan hari kiamat yang ternyata meleset. Beberapa jam sebelum jam yang telah ditentukan ia gantung diri, demikian lapor kantor berita Rusia, Ria Novosti. Polisi melaporkan bahwa tingkah laku gadis remaja itu berubah setelah ramalan pendeta Harold Camping yang menyatakan ada 200 juta orang kristen akan ditarik ke surga sebelum dimulainya hari kiamat. Namun ternyata ramalan itu meleset. Di dalam buku hariannya ia menulis bahwa dirinya melihat semua tanda-tanda akan terjadinya hari kiamat itu. “Ikan paus mendamparkan diri di pantai dan burung-burung mati. Ini adalah sebuah awal,”ujarnya. Meki ramalannya meleset dan menyusahkan banyak orang, Pendeta Harold Camping tidak kapok. Dia mengatakan lagi hari kiamat akan terjadi pada 21 Oktober tahun ini. Wallahu 'alam...hanya ALLAH swt yang Maha Mengetahui akan segala sesuatunya... Bagaimanapun..kita sebagai orang yg ber...

! Terlanjur Bunuh Diri, eh, Kiamat Batal !

Image
Ada-ada aja niih kejadian.. RUSIA (Pos Kota) – Seorang gadis Rusia berusia 14 tahun, bunuh diri, karena takut akan ramalan hari kiamat yang ternyata meleset. Beberapa jam sebelum jam yang telah ditentukan ia gantung diri, demikian lapor kantor berita Rusia, Ria Novosti. Polisi melaporkan bahwa tingkah laku gadis remaja itu berubah setelah ramalan pendeta Harold Camping yang menyatakan ada 200 juta orang kristen akan ditarik ke surga sebelum dimulainya hari kiamat. Namun ternyata ramalan itu meleset. Di dalam buku hariannya ia menulis bahwa dirinya melihat semua tanda-tanda akan terjadinya hari kiamat itu. “Ikan paus mendamparkan diri di pantai dan burung-burung mati. Ini adalah sebuah awal,”ujarnya.

Waspada, Warna Kuku Indikator Kesehatan

Image
Waspada, Warna Kuku Indikator Kesehatan Waahh... Check it out...! Warna kuku kerap terlihat aneh dan tak jarang orang menghadapi masalah dengan kuku. Tapi itu tak perlu harus diwaspadai atau membuat diri cemas. Tetapi jika kuku secara konsisten terlihat aneh, ini dapat menjadi indikator masalah kesehatan dan ada baiknya diperiksakan ke dokter. Simak tujuh sinyal coba disampaikan kuku terhadap kesehatan Anda, seperti diulas Allwomenstalk. @ Kuku berwarna pucat

Awas, Kopi Sebabkan Wanita Sulit Hamil..!

Image
Awas, Kopi Sebabkan Wanita Sulit Hamil..! woouuww...apa maksudnya ini...?? aku dapet info ini dari vivanews.com. Mari disimak bersama... Kopi mempunyai banyak manfaat terutama untuk membangkitkan kinerja dan mood ketika beraktifitas.  Sayangnya, selain memiliki manfaat, minum kopi juga punya beberapa efek samping yang berbahaya bagi tubuh, salah satunya adalah membuat wanita sulit hamil.

Test Beasiswa PUB di Banyumas (Jawa Tengah)

Image
Sekedar mengingatkan... Untuk sahabat2 yg mau mengikuti test beasiswa PUB UNAS PASIM bandung,harap datang ke SMA N BANYUMAS,tgl 8 juli 2011. Test dilakukan pukul 13.30 WIB. Persyaratan yg dibawa,cukup bawa: a). FC rapor sampai semester terakhir. b). SKTM c). FC SKHU (klo sudah ada) sekedar informasi,beasiswa PUB ini,adalah beasiswa,yg diberikan untuk ank yg kurang mampu dlm segi financial,tp mpy prestasi yg baik&mpy keinginan untuk melanjutkan kuliah.

Apakah Anda Berisiko Terjangkit Kanker Kulit?

Image
Apakah Anda Berisiko Terjangkit Kanker Kulit? Sebaiknya,,kita mengetahui tentang info ini,mengingat penyakit kanker adalah penyakit yg amat berbahaya. Setiap tahun, di Amerika ada lebih dari satu juta orang terkena kanker kulit akibat paparan sinar UV. Penyakit ini memang lebih sering menyerang ras kulit putih, tapi bukan berarti kita aman. Ayo kenali ciri-ciri dan penyebabnya.

Biografi SUPER JUNIOR...^^

Image
Biografi : Super Junior atau dikenal juga dengan nama SuJu/SJ adalah boyband Korea yang terdiri dari 13 orang anggota yaitu Leeteuk, Heechul, Hanggeng, Yesung, Kangin, Shindong, Sungmin, Eunhyuk, Donghae, Siwon, Ryewook, Kibum, Kibum dan Kyuhyun. Super Junior pertama kali debut tanggal 6 November 2005, dan telah berhasil mencatatkan tinta emas di industri musik baik Korea maupun Asia. Hingga awal tahun 2011 Super Junior telah mengeluarkan 4 buah album yaitu: 2005 SUPERJUNIOR05 (TWINS) 2007 DON'T DON 2009 SORRY SORRY 2010 BONAMANA Berikut ini adalah profil dari ke-13 anggotanya. Mereka memiliki nomor yang diurutkan dari tanggal lahir. 1. Leeteuk (Eeteuk) Nama asli: Park Jungsu Posisi: Leader, sub-vocal Nama asli: Park Jungsu Nama Mandarin: Li Te Nama panggilan: Angel Without Wings, Gaeteuk, Special Leader, Peter Pan, Ori (Bebek) Tanggal lahir: 1 Juli 1983 Tempat lahir: Seoul Yeonshinnae Tinggi badan: 175 cm Berat badan: 59 kg Golongan darah: A Agama: Kr...

Biografi SUPER JUNIOR...^^

Image
Biografi : Super Junior atau dikenal juga dengan nama SuJu/SJ adalah boyband Korea yang terdiri dari 13 orang anggota yaitu Leeteuk, Heechul, Hanggeng, Yesung, Kangin, Shindong, Sungmin, Eunhyuk, Donghae, Siwon, Ryewook, Kibum, Kibum dan Kyuhyun. Super Junior pertama kali debut tanggal 6 November 2005, dan telah berhasil mencatatkan tinta emas di industri musik baik Korea maupun Asia. Hingga awal tahun 2011 Super Junior telah mengeluarkan 4 buah album yaitu: 2005 SUPERJUNIOR05 (TWINS) 2007 DON'T DON 2009 SORRY SORRY 2010 BONAMANA

b4a1 boyband baru yang bikin heboh

Image
B4A1 . Kenapa bikin heboh ? katanya boyband ini keren, and gue udah ngebuktiin. lewat MVnyaa.. lumayan abis UN, buat nyegerin mata. u,u kenapa namanya b4a1 ? berdasarkan blood type. empat member BT nya B, 1 member BT nya A.. karena lagi asik ngetik, nih gue kenalin satu satu: Jinyoung (leader) pertama kali gue liat. ini nih yang bikin gue kesengsem. ganteeeeeng *_* tapi cantik juga sih (?) Baro (rapper) lumayan enak juga rapnya.. tapi kalo berdasarkan foto diatas. kok mirip kibum SJ ya ? Sandeul menurut kuping gue, suaranya si sandeul yang paling bagus.. :D Gongchan di MV, antara gongchan ama jinyoung gue susah ngebedain -_- Cnu paling gampang dibedain ama yang lain. yang bikin ngebedain itu rambutnya. ayo depeleh depeleeeeh 5 cowok ganteng ( sedikit cantik juga sih, most of korean guys are pretty )! kalo dari pertama sih gue suka Jinyoung :D

b4a1 boyband baru yang bikin heboh

Image
B4A1 . Kenapa bikin heboh ? katanya boyband ini keren, and gue udah ngebuktiin. lewat MVnyaa.. lumayan abis UN, buat nyegerin mata. u,u kenapa namanya b4a1 ? berdasarkan blood type. empat member BT nya B, 1 member BT nya A.. karena lagi asik ngetik, nih gue kenalin satu satu:

BIOGRAFI RAIN

Image
Rain (nama asli: Jeong Ji-hoon; lahir di Seoul, 25 Juni 1982) adalah penyanyi dan aktor Korea Selatan. Dikenal sebagai penyanyi yang pandai menari, Rain adalah juga seorang model dan perancang busana, sekaligus pengusaha busana dengan merek Six to Five. Di Korea dan Jepang, ia dikenal dengan nama Bi yang berarti hujan dalam bahasa Korea. Pada 1998, Rain memulai karier sebagai anggota boy band Fan Club, namun tidak berhasil mencetak hit. Setelah lulus audisi di JYP Entertainment, ia selama dua tahun mempersiapkan peluncuran kembali kariernya di bawah arahan produser Park Jin-Young. Album solo perdana, n001 dirilis pada bulan Mei 2002. Karier sebagai aktor dimulai dengan drama serial Sang Doo! Let's Go To School. Drama serial Full House yang dibintanginya pada tahun 2004 digemari pemirsa di banyak negara, termasuk di Indonesia, Singapura, Thailand, Cina, Taiwan, dan Jepang. Pada 2008, ia ikut membintangi film Hollywood, Speed Racer.

BIOGRAFI RAIN

Image
Rain (nama asli: Jeong Ji-hoon; lahir di Seoul, 25 Juni 1982) adalah penyanyi dan aktor Korea Selatan. Dikenal sebagai penyanyi yang pandai menari, Rain adalah juga seorang model dan perancang busana, sekaligus pengusaha busana dengan merek Six to Five. Di Korea dan Jepang, ia dikenal dengan nama Bi yang berarti hujan dalam bahasa Korea. Pada 1998, Rain memulai karier sebagai anggota boy band Fan Club, namun tidak berhasil mencetak hit. Setelah lulus audisi di JYP Entertainment, ia selama dua tahun mempersiapkan peluncuran kembali kariernya di bawah arahan produser Park Jin-Young. Album solo perdana, n001 dirilis pada bulan Mei 2002. Karier sebagai aktor dimulai dengan drama serial Sang Doo! Let's Go To School. Drama serial Full House yang dibintanginya pada tahun 2004 digemari pemirsa di banyak negara, termasuk di Indonesia, Singapura, Thailand, Cina, Taiwan, dan Jepang. Pada 2008, ia ikut membintangi film Hollywood, Speed Racer.

BBF Casts reunian lagi! Wow..

Image
Lee Min Ho, Kim Bum, dan Gu Hye Sun (pakai jaket merah..doi kayanya gak mau dikenalin, tapi kok pakai jaket merah ya..bwa ha..ha) Setelah F4 Korea berkumpul dalam konser SS501 di Seoul pada awal Agustus, F4 Korea; Gu Hye Sun, Lee Min Ho, dan Kim Bum (minus Kim Hyun Joong karena kesibukan tour konser SS501 ) tersorot kamera sedang bersama memberikan dukungan kepada Kim Joon dengan mengikuti tour film musikal Kim Joon “March of Youth” p ada tanggal 21 Oktober kemarin. Dengan jadwal yang padat, Kim Joon menyelesaikan film musikal nya, dan tanpa memberi tahu lebih dulu, Lee Min Ho, Gu Hye Sun, dan Kim Bum membuat kejutan menjadi salah satu penonton pada musikal tersebut (wow.. so sweet). Ada yang aneh, kenapa Gu Hye Sun selalu duduk (waktu di konser SS501 juga sama) di sebelah Lee Min Ho ya...(he..he) kenapa bukan Kim Bum yang duduk di tengah gitu lho..kali kali. Karena sepertinya Gu Hye Sun paling senang duduk di pinggir ya..(cuma kebetulan kali..ehm). Sete...

BBF Casts reunian lagi! Wow..

Image
Lee Min Ho, Kim Bum, dan Gu Hye Sun (pakai jaket merah..doi kayanya gak mau dikenalin, tapi kok pakai jaket merah ya..bwa ha..ha) Setelah F4 Korea berkumpul dalam konser SS501 di Seoul pada awal Agustus, F4 Korea; Gu Hye Sun, Lee Min Ho, dan Kim Bum (minus Kim Hyun Joong karena kesibukan tour konser SS501 ) tersorot kamera sedang bersama memberikan dukungan kepada Kim Joon dengan mengikuti tour film musikal Kim Joon “March of Youth” p ada tanggal 21 Oktober kemarin.

MANFAAT JILBAB BAGI KAUM HAWA

Image
Ada banyak sekali manfaat yang dapat di peroleh dari kita memakai jilbab, baik dari segi sosial, kesehatan maupun politik.Manfaat jilbab bagi kesehatan misalnya adalah : Jilbab mencegah berbagai penyakit kulit. Kulit kita terdiri dari epidermis, dermis, dan subcotaneous layers. Banyaknya penyakit kulit di sebabkan oleh sinar matahari yang secara langsung terkena kulit terutama sinar UV.  Apa lagi pada saat ini telah banyaknya lapisan ozon yang berkurang mengakibatkan semakin banyaknya sinar UV yang masuk ke bumi. Lapisan ozon berfungsi menyerap semua sinar bergelombang pendek agar tidak mengenai bumi. Sinar UV adalah sinar tak nampak yang merupakan bagian dari energi yang dipancarkan matahari. Sinar ini memiliki 3 panjang gelombang yang berbeda, yaitu; A,B,C. Panjang gelombang A berkisar 315-400 nm, gelombang jenis A menyebabkan kulit terbakar (sunburn) setelah terkena sinar matahari dalam waktu yang lama. 

Bicara Dengan Bahasa Hati...^^

Image
Tak ada musuh yang tak dapat ditaklukkan oleh cinta. Tak ada penyakit yang tak dapat disembuhkan oleh kasih sayang. ... Tak ada permusuhan yang tak dapat dimaafkan oleh ketulusan. Tak ada kesulitan yang tak dapat dipecahkan oleh ketekunan. Tak ada batu keras yang tak dapat dipecahkan oleh kesabaran. Semua itu haruslah berasal dari hati anda. Bicaralah dengan bahasa hati, maka akan sampai ke hati pula. Kesuksesan bukan semata-mata betapa keras otot dan betapa tajam otak anda, namun juga betapa lembut hati anda dalammenjalani segala sesuatunya. Anda tak kan dapat menghentikan tangis seorang bayi hanya dengan merengkuhnya dalam lengan yang kuat. Atau, membujuknya dengan berbagai gula-gula dan kata-kata manis. Anda harus mendekapnya hingga ia merasakan detak jantung yang tenangjauh di dalam dada anda. Mulailah dengan melembutkan hati sebelum memberikannya pada keberhasilan anda.

JOMBLO VS PACARAN

Image
Jomblo. Satu kosakata yang sangat ditakuti oleh banyak orang saat ini terutama remaja. Why? Karena kosakata ini mengandung makna negatif yang bikin alergi. Suatu pertanda tidak lakunya seseorang untuk mendapatkan teman kencan dari lawan jenis. Idih…nggak laku? Emangnya jualan kolor? ... Tapi asli kok, banyak banget remaja apalagi kalangan cewek yang merasa seperti kena kutukan kalo sampe predikat jomblo mereka sandang. Akhirnya dengan berbagai macam cara mereka berusaha untuk melepaskan kutukan ini meskipun dengan berbagai cara. Sudah nonton film 30 Hari Mencari Cinta? Di film itu kan menceritakan tiga orang remaja cewek yang sama-sama berada pada kondisi jomblo. Mereka membuat kesepakatan untuk mencari pacar dalam waktu 30 hari. Bagi yang menang, maka ia akan menjadi raja dan diperlakukan bak putri karena semua pekerjaan rumah akan dikerjakan oleh yang kalah.

Air mata Mutiara

Image
Pada suatu hari seekor anak kerang di dasar laut mengadu dan mengeluh pada ibunya sebab sebutir pasir tajam memasuki tubuhnya yang merah dan lembek.  "Anakku," kata sang ibu sambil bercucuran air mata, "Tuhan tidak memberikan pada kita, bangsa kerang, sebuah tangan pun, sehingga Ibu tak bisa menolongmu."  Si ibu ter ... diam, sejenak, "Aku tahu bahwa itu sakit anakku. Tetapi terimalah itu sebagai takdir alam. Kuatkan hatimu.  Jangan terlalu lincah lagi. Kerahkan semangatmu melawan rasa ngilu dan nyeri yang menggigit. Balutlah pasir itu dengan getah perutmu. Hanya itu yang bisa kau perbuat", kata ibunya dengan sendu dan lembut.Anak kerang pun melakukan nasihat bundanya. Ada hasilnya, tetapi rasa sakit terkadang masih terasa. Kadang di tengah kesakitannya, ia meragukan nasihat ibunya. 

♥ CINTA IBU DAN CINTA KEKASIHMU ♥

Image
♥_♥ Ibumu akan mencintaimu dan membiarkanmu melakukan apa yang terbaik untukmu, menurutmu, memberi masukan dan semangat serta berusaha membimbingmu menjadi anak baik .. Kekasihmu akan mencintaimu tapi takkan membiarkanmu untuk melakukan apa yang terbaik untukmu, menurutmu, cenderung akan mengatur hidupmu.. dan bila kau berusaha menolak, dia akan marah!  Ibumu akan terus mencintaimu walau kau jauh darinya, bahkan ketika kau telah tiada.. Kekasihmu akan berkurang cintanya, bahkan habis ketika kau jauh, apalagi ketika kau telah tiada..

Agar Tak Terlalu Cinta dengan Si Perangai Buruk

Image
Anda dan semua hal tentang kehidupan yang dijalani baik-baik saja. Anda berasal dari keluarga yang penyayang dan penuh cinta.  Semua hal tentang Anda baik-baik saja, dalam karier, keluarga, pertemanan, namun tidak dengan hubungan berpasangan. Setiap kali mendapatkan kekasih, Anda selalu saja bertemu dengan pria bermasalah dengan dirinya atau berperangai buruk. Hubungan berpasangan kemudian mulai tak nyaman. Kalau sudah begini, di mana letak sumber masalahnya? Apakah Anda harus menerimanya sebagai takdir, atau sebenarnya ada yang keliru dengan cara Anda menyeleksi pasangan?

Sepuluh Langkah Efektif Atasi Stres

Image
Stres kerap kali menyelinap di antara segudang kesibukan sehari-hari. Tak jarang stres akhirnya memengaruhi kita secara mental maupun fisik. Bagaimana mengatasinya? Ada 10 kiat mudah dari FoxNews yang berguna bagi Anda dalam mengatasi stres. Ini dia: 1. Bersih-bersih Lingkungan yang bersih ternyata dapat mengurangi stres. Cobalah membersihkan meja kerja, atau kamar tidur Anda. Tak ada salahnya juga mengubah tampilannya sehingga tidak membosankan. Selain mengatasi stres, suasana yang baru akan membuat Anda lebih bersemangat.